About Us
We offer the most creative photography and Videography.
Fotografi Bandung Berdiri Sejak 2012 oleh sekelompok fotografer yang memiliki spesialisasi masing - masing, baik mengkhususkan diri di fotografi Indoor dengan memperhatikan permainan lighting dan memanfaatkan perangkat studio foto, fotografi Fashion yang sangat memperhatikan ekspresi dan bahasa tubuh maupun yang khusus mendalami digital imaging - pengolahan foto untuk memperoleh hasil yang jauh lebih baik dari hasil bidikan kamera.
Kami sangat memperhatikan kualitas hasil foto yang sangat elegan dan bernilai seni yang layak untuk digunakan jasanya oleh masyarakat menengah ke atas.
Bangun Galeri Foto Milik Anda - bersama
Fotografi Bandung
Kami bukanlah yang pertama akan tetapi kami terus berupaya untuk menjadi yang terbaik dalam melayani kebutuhan akan jasa fotografi di Bandung, Jakarta maupun kota - kota lainnya di Indonesia.
Fotografi Bandung Menjaga profesionalisme layanan jasa fotografi dan videografi khususnya untuk profil pejabat, company profile, foto produk serta untuk dokumentasi acara - acara perusahaan.